- Terdisable dalam BIOS
- Terdisable dalam device manager
- Salah instal driver
- Salah jumper audio
Untuk mengatasi diagnosa pertama secara umum dapat dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut:
- Restart dulu komputer anda
- Masuk program BIOS selama keadaan POST (testing hardware sebelum masuk loading windows) dengan menekan DELL, F2, F10 atau dengan tombol lain, karena setiap motherboard punya karakter sendiri.
- Setelah masuk BIOS pilih menu Integrated Peripheral (AMI Award BIOS) dan aktifkan onboard sound dengan memilih enable dari posisi sebelumnya disable.
- Dan selanjutnya simpan dan keluar BIOS.
- Klik kanan Mycomputer dan pilih Properties
- Pilih hardware dan device manager untuk memunculkan semua komponen hardware
- Pilih Sound, video and game controllers dengan klik kiri tanda (+)
- Klik kanan tanda silang pada item sound dan pilih enable.
- Masuk tool device manager seperti langkah yang diatas.
- Klik kanan merek sound seperti Realtek, C-media, via dan lain-lain, dan pilih Uninstal untuk menghapus driver yang sudah terinstal. Bisanya ada beberapa motherboard meminta restart setalah dilakukan Uninstal sound.
- Langkah selanjutnya instal driver sound sesuai dengan merek chipset yang tertera dalam motherboard.
- Kalau kesulitan mencari merek chipset sound bisa melihat buku manual motherboardnya yang menjelaskan komponen haedware motherboard terutama sound onboard.
- Setelah di ketahui mereknya, tinggal mencari drivernya dan menginstalnya secara manual maupun secara otomatis.
- Membuka tutup casing CPU untuk melihat jumper Audio. Biasanya jumper audio berdekatan dengan port soundnya juga dan jumlah kakinya ganjil yaitu 7 kaki.
- Buka buku manual motherboardnya, kaki mana saja yang perlu di jumper.
- Atau dengan memasangkan peralel audio casingnya sehingga otomatis sound onboard akan bunyi belakang dan depan casing.
Penulis
Abdul Rohman
0 komentar:
Post a Comment