Dalam menulis
proposal, laporan, buku, tugas akhir dan lain-lain tidak terlepas dari daftar
isi, karena dengan adanya daftar isi pembaca dapat melihat isi buku, laporan
dan lain-lain secara keseluruhan. Akan tetapi pada umumnya cara penulisan
daftar isi masih dibuat secara manual. Daftar isi akan dibuatkan setelah
halaman bawahnya sudah terselesaikan baru penulis memberikan nomor halaman-halaman
secara manual. Dan kadang kala juga daftar isi terpisah dari isi pokok materi
seperti bab 1 sampai dengan daftar pustaka, yaitu daftar isi dibuatkan file
sendiri.
Jika menuliskannya secara manual sudah tidak efektif
lagi, untuk itu dalam tulisan ini mengajak untuk membuat daftar isi secara
otomatis. Ada beberapa kelebihan membuat daftar isi secara otomatis yaitu:
0 komentar:
Post a Comment